Spesifikasi Galaxy M42 5G terungkap pada database GeekBench
Baru-baru ini database GeekBench 5 telah menunjukkan tanda-tanda kehadiran ponsel Samsung terbaru dengan nomor model SM-M426B. Daftar tersebut juga mengungkap sebagian spesifikasi, yang mana ponsel ini dirumorkan dengan nama Galaxy M42 5G. Daftar tersebut juga mengungkap bahwa perangkat akan berjalan…